nabi ya'qub di kenal pula sebagai israil. anak - anak keturunan beliau di kenal dengan bani israil . paman yang merupakan saudara ibunya . paman nabi ya'qub menikahnya dengan kedua putrinya setelah menjalani pekerjaan yang disyaratkan . menikah dengan dua orang wanita yang masih bersaudara pada masa itudibolehkan . pada syariat nabi muhammad cara menikah yang demikian di larang .
Tidak ada komentar:
Posting Komentar